Categories: Bisnis

4 Strategi Fore Coffee Hadapi Musim Liburan dan Tahun Baru

Caranya mudah, kamu hanya perlu membeli voucher cashback 100% pada fitur Deals Sekitarmu di halaman utama aplikasi Shopee, lalu gunakan voucher tersebut saat pembayaran di store Fore terdekat.

#FOREHappyMoments Holiday Hampers

Selain meluncurkan Almond Cocoa Series dan pembaharuan Fore Deli sandwich, Fore Coffee juga menghadirkan rangkaian holiday hampers untuk berbagi kesenangan & kebersamaan di akhir tahun bersama orang-orang terdekat. 

Terdapat 3 jenis hampers yang dapat dipilih oleh pelanggan, yaitu:

  • Classic Hampers: Hampers minuman klasik berisi Aren Latte 1L dan Classic Latte 1L.
  • Special Hampers: Hampers spesial berisi Caramel Praline 1L dan Pandan Latte 1L.
  • Favorite Hampers: Hampers yang berisi 1 pilihan menu seasonal Almond Cocoa Series 1L dan Pandan Latte 11

Ketiga jenis hampers tersebut tentunya dilengkapi dengan aksesoris dan kartu ucapan yang membuat hampers ini semakin spesial untuk bisa dibagikan untuk orang-orang terdekat. 

Baca Juga : Kopi Petani Indonesia Berkesempatan Besar Masuk ke Pasar China

Dalam pembuatan kartu ucapan ini, Fore Coffee melakukan kolaborasi dengan 3 ilustrator lokal Indonesia yang memiliki ciri khasnya masing-masing. Holiday Hampers #FOREHappyMoments bisa didapatkan mulai dari tanggal 26 November hingga akhir Desember 2021.

Page: 1 2 3 4 5

Fatoer Doang

Leave a Comment

Recent Posts

Teknologi Pembayaran QRIS Soundbox untuk Mempermudah Coffee Shop

WARTAKOPI.com – Jakarta. Zaman serba cepat saat ini ternyata tidak sepenuhnya menjamin otomatisasi memberikan layanan… Read More

12 months ago

Pertama Kali di Indonesia, Starbucks Hadirkan Program Stiker Drive-Thru

WARTAKOPI.com – Jakarta. Starbucks untuk kali pertama meluncurkan program stiker drive-thru sepanjang bulan suci sekaligus menemani periode… Read More

1 year ago

Selama Bulan Puasa, Starbucks Hadirkan Program ‘Wheel of Kindness’

WARTAKOPI.com – Jakarta. Ceriakan bulan Ramadhan, Starbucks hadirkan program barunya, Wheel of Kindness. Didedikasikan untuk menyebarkan… Read More

1 year ago

Ikuti Amsterdam Coffee Festival, Roemah Indonesia BV Bawa Produsen Kopi Berwawasan Lingkungan

WARTAKOPI.com – Jakarta. Roemah Indonesia BV kembali dijadwalkan bakal mengikuti Amsterdam Coffee Festival, yang akan berlangsung… Read More

1 year ago

ASKI Gelar Talkshow Peluang Ekspor Kopi Indonesia 2024

WARTAKOPI.com - Jakarta. Mengakhiri Festival Ngopitiam di Atrium 2, Mall of Indonesia di Kelapa Gading,… Read More

1 year ago

Ngopitiam Coffee Festival, Membawa Konsep Kedai Kopitiam dari Budaya China Peranakan Khas Pecinan ke Mall

WARTAKOPI.com – Jakarta. Kalian sedang mencari atau ingin menikmati beragam minuman kopi berkonsep kedai kopitiam… Read More

1 year ago