Categories: Diplomasi Kopi

Cup of Excellence, Ajang Prestisius bagi Petani Kopi Agar Mendapat Pengakuan Dunia

WARTAKOPI.com – Jakarta. Untuk kali pertamanya Indonesia didapuk menjadi tuan rumah penyelenggaraan Cup of Excellence (COE). Menjadi prestisius, bahwa Indonesia menjadi negara pertama di Asia yang akan menggelar kegiatan COE ini.

Kota Bandung, Jawa Barat, dipilih menjadi tempat penyelenggaraan COE tahun 2021 yang diselenggarakan oleh Asosiasi Kopi Spesialti Indonesia (ASKI).

Baca Juga : Kopi Tirto: Begini Cara Petani Kopi Merawat Bumi

”Cup of Excellence” merupakan “arena” pemilihan kopi-kopi dengan karakter dan citarasa luar biasa.Kopi-kopi ini didatangkan dari perkebunan perseorangan maupun dari koperasi yang membawahi sekumpulan para petani.

Untuk dapat sampai ke arena tersebut, kopi pilihan terbaik dari petani harus terlebih dahulu mengikuti proses penyeleksian secara berlapis dan ketat dari para dewan juri. Jika sampai lolos ke dalam kegiatan final maka kopi terbaik tersebut akan dilelang dengan harga tertinggi.

Page: 1 2 3 4

Fatoer Doang

Leave a Comment

Recent Posts

Buka di Jakarta, Hario Cafe Tokyo Tawarkan Sensasi V60 Experience dan Bar Takeover

WARTAKOPI.com – Jakarta. Menandai grand opening Hario Cafe Tokyo di Jakarta, menggelar Bar Takeover Bersama… Read More

3 weeks ago

Toko Kopi Manusia Hadirkan “Kopi Jos”: Merasakan Keunikan Kopi Khas Yogyakarta

WARTAKOPI.com – Jakarta. Toko Kopi Manusia memperkenalkan menu istimewa baru, "Kopi Jos", yang merupakan salah… Read More

3 months ago

Tantangan dan Langkah Terpadu Menghadapi Peraturan EUDR Industri Kopi

WARTAKOPI.com – Jakarta. Dalam dua tahun belakangan ini masyarakat petani penghasil komoditas kehutanan semakin risau dengan… Read More

4 months ago

Starbucks Indonesia dan The Starbucks Foundation Berikan Donasi Rp5 Miliar ke Masyarakat Gaza

WARTAKOPI.com – Jakarta. Starbucks Foundation dan mitra pemegang lisensi Starbucks, PT Sari Coffee Indonesia, memberikan… Read More

4 months ago

Starbucks Ajak Pelanggan Sumbangkan Bibit Pohon Kopi ke Petani

WARTAKOPI.com – Jakarta. Untuk lebih menyemarakkan Bulan Bumi, Starbucks juga menyelenggarakan kampanye #ATeamEffort dengan mengajak… Read More

5 months ago

Rayakan Earth Month Starbucks Ajak Pelanggan Gunakan Barang Daur Ulang

WARTAKOPI.com – Jakarta. Bulan April selalu diperingati sebagai Bulan Bumi atau Earth Month. Tahun ini,… Read More

5 months ago