WARTAKOPI.com – Jakarta. Tidak sedikit memang menemukan coffee shop yang nyaman untuk nongkrong dan merapihkan file pekerjaan usai pulang kantor. Tapi, sangat sedikit menemukan bauran tersebut dengan aroma kopi yang klop.
Muhammad Faisal, pemilik Kloop Coffee mengungkapkan, bahwa kedainya ini dikonsep agar dapat dinikmati untuk seluruh penikmat kopi secara general. Mulai penikmat kopi kekinian hingga penikmat kopi manual brew.
Baca Juga : Menikmati Es Kopi Soda Menjelang Senja Berbalut Suasana Pantai di Erge Cafe
“Kita pengen coffeeshop ini kayak fast movinggitu. Kemudian Kloop Coffee, diharapkan juga sesuai dengan namanya. Dapat klop dengan suasana dan orang-orang yang akan bertemu dan semua pada klop di sini,” ujarnya.
Kloop Coffee yang berlokasi di Jalan RS Fatmawati No. 100, Cilandak, Jakarta Selatan ini, memiliki dua area, yakni area terbuka yang bisa untuk smoking area dan area indoor—non smoking yang dibalut desain interior modern.
WARTAKOPI.com – Jakarta. Indonesia boleh berbangga. Salah satu brand kopi lokal paling sukses, Kopi Kenangan,… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Coffee shop bukan lagi sekadar tempat buat ngopi cepat sebelum kerja atau… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Indonesia, sebagai salah satu negara penghasil kopi terbesar di dunia, memiliki keragaman… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Manual brewing atau penyeduhan kopi manual semakin populer di kalangan penikmat kopi… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Bagi para penikmat kopi sejati, metode penyeduhan memainkan peran penting dalam mengekspresikan… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Bagi para pecinta kopi, memilih biji kopi yang berkualitas adalah langkah pertama… Read More
Leave a Comment