Categories: Viral

Mengapa Es Kopi Susu Populer, Ini Proses Revolusinya

Beberapa kedai pun mengkolaborasikan es kopi susu dengan alpukat, cendol,boba, santan, biskuit, crackers, dan lainnya. 

Baca Juga : Fenomena Kedai Kopi Milenial di Indonesia

Bahkan sekarang, banyak kedai kopi yang menawarkan es kopi susu yang dibuat dengan 100 persen kopi Arabika dan saus caramel racikan sendiri.

Dilirik Investor Besar
Satu hal yang pasti, es kopi susu menjadi popular karena mudah dibuat dan mudah dibeli.

Ketika Jakarta di lockdown untuk kali pertama di bulan April 2020 lalu, sejumlah bisnis kopi beradaptasi dengan menjual es kopi susu dalam botol literan. Ide ini kali pertama di populerkan oleh Toko Kopi Tuku.

Hanya dalam waktu 3 bulan, bisnis es kopi susu literan ini langsung meroket dan telah terjual sebanyak 53.000 botol.

Baca Juga : Kopi Kenangan Terima Pendanaan Seri B Senilai US$ 109 Juta

Hanya dalam beberapa pekan, sejumlah pemodal besar termasuk pendiri Facebook Eduardo Saverin menginvestasikan dana sebesar US109 juta dolar ke jaringan distribusi Kopi Kenangan. 

Mungkin benar adanya, tidak ada satu pun cara yang jitu dalam membuat es kopi susu. Akan tetapi satu hal yang pasti, es kopi susu menjadi popular karena mudah dibuat dan mudah dibeli. [*]

Page: 1 2 3 4

Fatoer Doang

Leave a Comment

Recent Posts

Starbucks Umumkan Gerai Ramah Lingkungan Bersertifikasi Pertama di Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Starbucks umumkan Gerai Ramah Lingkungan atau Greener Store pertama yang bersertifikat di Indonesia di Starbucks… Read More

10 months ago

Perkenalkan Pusat Kuliner, Syrco BASÈ Mengajak Kita ke Perjalanan Menuju Jantung Pertanian dan Kuliner Bali

WARTAKOPI.com – Ubud. Sejarah baru akan segera tercipta di Indonesia dengan pembukaan resmi Syrco BASÈ… Read More

10 months ago

Starbucks Indonesia Berkomitmen Ciptakan Lingkungan Kerja yang Menghormati Kesetaraan

WARTAKOPI.com – Jakarta. Bertepatan dengan Hari Disabilitas International, Starbucks terus memupuk kemungkinan tak terbatas dalam… Read More

10 months ago

Expat.Roasters Tawarkan Brew Bar Paling Ikonik di Jakarta

WARTAKOPI.com – Jakarta. Expat.Roasters, produsen specialty coffee Indonesia membuka tempat terbarunya di kota Jakarta. Ini… Read More

10 months ago

Jakarta International Coffee Conference Kampanyekan Ekosistem Kopi Berkelanjutan

WARTAKOPI.com – Jakarta. Gelaran event Jakarta International Coffee Conference (JICC) hari ini Minggu (19/11/2023) merupakan… Read More

12 months ago

Buatan Dalam Negeri, Naussa Kopitama Indonesia Tawarkan Inovasi Smart Coffee Machine Espresso

WARTKOPI.com – Jakarta. Alat pembuat espresso untuk coffee latte karya Naussa Kopitama Indonesia ternyata diminati… Read More

12 months ago