Categories: Artikel

Dimasa Pandemi Covid-19, Saatnya Roaster Meningkatkan Keahliannya

Baik Rob maupun Ildi mengungkapkan, dengan berlatih meroasting di rumah lebih efektif, efisien dan dapat meminimalisir biaya yang dikeluarkan. Karena cara berlatihnya cukup dengan menggunakan mesin roasting yang kecil dan green bean yang digunakannya lebih sedikit.

Ildi menyatakan, selain memiliki pola fikir yang kritis, fokus dan konsentrasi pun sangat penting bagi seorang roaster. “Anda perlu mendisiplinkan pikiran untuk memperhatikan segala sesuatu yang terjadi di mesin roasting sehingga konsentrasi tidak pecah,” katanya. 

Baca Juga : Mengenal 4 Varietas Kopi Indonesia yang Terkenal di Dunia

“Ketika sedang meroasting, dan mengerakan tangan, anda harus fokus apa yang akan dan seterusnya terjadi di dalam mesin tersebut,” terang Ildi.

Selain memiliki pola fikir yang kritis, fokus dan konsentrasi pun sangat penting bagi seorang roaster.

Namun, bagi roaster yang berpengalaman hanya butuh fokus dan memperhatikan area baru yang akan muncul untuk kemudian mengubahnya dari warna hijau menjadi berwarna cokelat. 

Baca Juga : Kisah Kopi Ethiopia yang Tidak Terungkap

Terakhir, Ildi menambahkan, bahwa pandemi Covid-19 merupakan waktu yang tepat untuk merefleksikan diri dalam meroasting kopi agar seluruh rantai pasokan terdistribusi secara luas.  [*]

Page: 1 2

Fatoer Doang

Leave a Comment

Recent Posts

Teknologi Pembayaran QRIS Soundbox untuk Mempermudah Coffee Shop

WARTAKOPI.com – Jakarta. Zaman serba cepat saat ini ternyata tidak sepenuhnya menjamin otomatisasi memberikan layanan… Read More

5 months ago

Pertama Kali di Indonesia, Starbucks Hadirkan Program Stiker Drive-Thru

WARTAKOPI.com – Jakarta. Starbucks untuk kali pertama meluncurkan program stiker drive-thru sepanjang bulan suci sekaligus menemani periode… Read More

6 months ago

Selama Bulan Puasa, Starbucks Hadirkan Program ‘Wheel of Kindness’

WARTAKOPI.com – Jakarta. Ceriakan bulan Ramadhan, Starbucks hadirkan program barunya, Wheel of Kindness. Didedikasikan untuk menyebarkan… Read More

6 months ago

Ikuti Amsterdam Coffee Festival, Roemah Indonesia BV Bawa Produsen Kopi Berwawasan Lingkungan

WARTAKOPI.com – Jakarta. Roemah Indonesia BV kembali dijadwalkan bakal mengikuti Amsterdam Coffee Festival, yang akan berlangsung… Read More

6 months ago

ASKI Gelar Talkshow Peluang Ekspor Kopi Indonesia 2024

WARTAKOPI.com - Jakarta. Mengakhiri Festival Ngopitiam di Atrium 2, Mall of Indonesia di Kelapa Gading,… Read More

7 months ago

Ngopitiam Coffee Festival, Membawa Konsep Kedai Kopitiam dari Budaya China Peranakan Khas Pecinan ke Mall

WARTAKOPI.com – Jakarta. Kalian sedang mencari atau ingin menikmati beragam minuman kopi berkonsep kedai kopitiam… Read More

7 months ago