Categories: Kedai

Menikmati Es Kopi Soda Menjelang Senja Berbalut Suasana Pantai di Erge Cafe

“Selama menjadi barista di beberapa kedai kopi, jujur saya sih belum menemukan kedai kopi yang menawarkan kopi soda. Inilah yang melatar belakangi saya membuat menu ini,” jelas Febri yang akrab disapa Wakwak.

Baca Juga : Dimasa Pandemi Covid-19, Saatnya Roaster Meningkatkan Keahliannya

Secara pembuatan dan penyajian, Es Kopi Soda terbilang cukup sederhana. Para penikmat kopi pun dapat membuatnya di rumah. Namun, rasanya tidak sesederhana pembuatannya. Sangat komplek dan unik.

Menu lain dari Erge Cafe adalah Es Americano.

Saat kali pertama mencecap Es Kopi Soda, rasa segar langsung membuncah. Meski telah didiamkan beberapa menit, rasa kopi robusta dari Gunung Muria masih terasa tebal. Meskipun telah tertimbun oleh batu es, sirup dan susu. Es Kopi Soda ini akan terasa kenikmatan sejatinya ketika kondisi cuaca sedang panas.

Baca Juga : Kopi Petani Indonesia Berkesempatan Besar Masuk ke Pasar China

Namun, sore itu, minuman yang dibanderol dengan harga tidak sampai Rp25 Ribu ini masih menemukan kesegarannya. Meskipun mentari berangsur-angsur kembali ke peraduannya. [*]

Page: 1 2 3

Fatoer Doang

Leave a Comment

Recent Posts

Manual Brew Digemari Khalayak, ASTON Kemayoran City Gandeng Maxx Coffee Gelar Fun Roasting

WARTAEVENT.com – Jakarta. Manual brew, merupakan salah satu teknik menyeduh kopi yang paling banyak digemari… Read More

8 months ago

Starbucks Umumkan Gerai Ramah Lingkungan Bersertifikasi Pertama di Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Starbucks umumkan Gerai Ramah Lingkungan atau Greener Store pertama yang bersertifikat di Indonesia di Starbucks… Read More

8 months ago

Perkenalkan Pusat Kuliner, Syrco BASÈ Mengajak Kita ke Perjalanan Menuju Jantung Pertanian dan Kuliner Bali

WARTAKOPI.com – Ubud. Sejarah baru akan segera tercipta di Indonesia dengan pembukaan resmi Syrco BASÈ… Read More

8 months ago

Starbucks Indonesia Berkomitmen Ciptakan Lingkungan Kerja yang Menghormati Kesetaraan

WARTAKOPI.com – Jakarta. Bertepatan dengan Hari Disabilitas International, Starbucks terus memupuk kemungkinan tak terbatas dalam… Read More

8 months ago

Expat.Roasters Tawarkan Brew Bar Paling Ikonik di Jakarta

WARTAKOPI.com – Jakarta. Expat.Roasters, produsen specialty coffee Indonesia membuka tempat terbarunya di kota Jakarta. Ini… Read More

9 months ago

Jakarta International Coffee Conference Kampanyekan Ekosistem Kopi Berkelanjutan

WARTAKOPI.com – Jakarta. Gelaran event Jakarta International Coffee Conference (JICC) hari ini Minggu (19/11/2023) merupakan… Read More

10 months ago