Categories: Diplomasi Kopi

Calon Diplomat Indonesia Dibekali Pemahaman Kopi

Daroe Handoyo dari Noozkav Cafe Kopi Indonesia menambahkan bahwa cupping mempunyai fungsi dan tujuan untuk menguji, atau mengklasifikasikan kualitas, mengenali cacat rasa, serta citarasa dan juga karakter pada kopi. 

Cupping dilakukan pada proses quality control (QC), diruang lab, sebelum melakukan pendistribusian atau pengepakan sebelum dilakukan proses perniagaan, sampai pada meja-meja seduh untuk mencari resep seduhan terbaik sebelum disajikan pada penikmat kopi yang datang.

Baca Juga : Klinik Kopi: 2 Pondasi Penting Kedai Kopi Bisa Bertahan

Menurut Jason Park dari Tanamera Coffee ada beberapa penilaian, yang bisa menjadi patokan dalam menentukan kualitas kopi. Beberapa variabel yang dinilai pada proses cupping, diantaranya fragrance, aroma, flavor, asam atau acidity, bodi, aftertaste, clean cup, dan lain sebagainya. 

Masing-masing variabel mempunyai standarttersendiri. Tentunya diperlukan banyak latihan untuk memahami variabel-variabel tersebu. 

Diakhir sesi praktek meracik kopi ini para siswa Sekdilu Angkatan 42 diperkenankan untuk melakukan praktek coffee cupping dan tasting. Suasana terasa sangat cair dengan sensasi kopi diplomasi. [*]

Page: 1 2 3 4

Fatoer Doang

Leave a Comment

Recent Posts

Starbucks Umumkan Gerai Ramah Lingkungan Bersertifikasi Pertama di Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Starbucks umumkan Gerai Ramah Lingkungan atau Greener Store pertama yang bersertifikat di Indonesia di Starbucks… Read More

10 months ago

Perkenalkan Pusat Kuliner, Syrco BASÈ Mengajak Kita ke Perjalanan Menuju Jantung Pertanian dan Kuliner Bali

WARTAKOPI.com – Ubud. Sejarah baru akan segera tercipta di Indonesia dengan pembukaan resmi Syrco BASÈ… Read More

10 months ago

Starbucks Indonesia Berkomitmen Ciptakan Lingkungan Kerja yang Menghormati Kesetaraan

WARTAKOPI.com – Jakarta. Bertepatan dengan Hari Disabilitas International, Starbucks terus memupuk kemungkinan tak terbatas dalam… Read More

10 months ago

Expat.Roasters Tawarkan Brew Bar Paling Ikonik di Jakarta

WARTAKOPI.com – Jakarta. Expat.Roasters, produsen specialty coffee Indonesia membuka tempat terbarunya di kota Jakarta. Ini… Read More

11 months ago

Jakarta International Coffee Conference Kampanyekan Ekosistem Kopi Berkelanjutan

WARTAKOPI.com – Jakarta. Gelaran event Jakarta International Coffee Conference (JICC) hari ini Minggu (19/11/2023) merupakan… Read More

1 year ago

Buatan Dalam Negeri, Naussa Kopitama Indonesia Tawarkan Inovasi Smart Coffee Machine Espresso

WARTKOPI.com – Jakarta. Alat pembuat espresso untuk coffee latte karya Naussa Kopitama Indonesia ternyata diminati… Read More

1 year ago