WARTAKOPI.com – Jakarta. Cotta Coffee Shop, mempertemukan penikmat kopi dan pecinta tanaman hias bertemu dalam satu tempat yang tak hanya cozytapi juga mampu memberi inspirasi untuk mendekorasi halaman rumah dan ruangan agar lebih teduh.
Jay Raskha, salah satu pemilik Cotta Coffee dan Terra mengatakan, konsep dari kedai ini adalah tempat untuk menikmati secangkir kopi dan menjual tanaman. Untuk itu dinamakan Cotta Coffee dan Terra.
Baca Juga : Soega Coffee, Kedai Kopi Kekinian di Dalam Komplek Perumahan
“Ada 2 brand yang menjadi identitas, yaitu Kopi dan Tanaman. Cotta Coffee kita jadikan brand identity Coffee Shop, sementara untuk tanaman kita gunakan identitas Terra. Sehingga kedepannya akan menjadi Terra Cotta,” ungkap Jay.
Cotta Coffee, selain tempatnya yang luas pun terlihat teduh dan adem. Menikmati secangkir kopi Dibawah rerimbunan pohon besar, serta beragam jenis tanaman hias menjadi hal langka di kota besar.
WARTAKOPI.com – Jakarta. Nyamuk terus menjadi ancaman serius di Indonesia, terutama dengan meningkatnya kasus penyakit… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Jakarta International Coffee Conference (JICC) 2024 sukses diselenggarakan selama tiga hari penuh… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Mandiri presents Jakarta Coffee Week atau Jacoweek 2024, festival tahunan yang menjadi… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Memasuki hari ke-2 penyelenggaraan, Rabu, (23/10/2024), Jakarta International Coffee Conference (JICC) menggelar… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) Provinsi DKI Jakarta kembali memberikan dukungan… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Menandai grand opening Hario Cafe Tokyo di Jakarta, menggelar Bar Takeover Bersama… Read More
Leave a Comment