Categories: Tips

Klinik Kopi: 2 Pondasi Penting Kedai Kopi Bisa Bertahan

“Dengan kita bisa membandol harga dalam satu gelas kopi, sebenarnya bisa memproyeksikan uang akan lari kemana. Bayar sewa tempat, bayar gaji karwawan akan mempengaruhi nilai dalam segelas kopi,” terang Klinik Kopi.  

Semua variabel ini satu sama lainnya sangat terkait. Bisa jual segelas kopi murah, tapi efeknya tidak bisa sewa tempat. Itu yang biasa terjadi.

Baca Juga : Klinik Kopi: Modal Sendiri VS Investor, Pilih Mana?

Jadi, sebelum membeli mesin roasting, sebelum beli grinder, beli green beans buat pasokan kedai kopi. Pastikan pondasi dalam rumah sudah aman sejak awal, bahkan se belum berdiri.  Dengan demikian akan terhindar dari hal-hal yang sering  dijumpai, yang tersisa hanya akun kedai instagram saja. [*]

Page: 1 2 3

Fatoer Doang

Leave a Comment

Recent Posts

Manual Brew Digemari Khalayak, ASTON Kemayoran City Gandeng Maxx Coffee Gelar Fun Roasting

WARTAEVENT.com – Jakarta. Manual brew, merupakan salah satu teknik menyeduh kopi yang paling banyak digemari… Read More

8 months ago

Starbucks Umumkan Gerai Ramah Lingkungan Bersertifikasi Pertama di Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Starbucks umumkan Gerai Ramah Lingkungan atau Greener Store pertama yang bersertifikat di Indonesia di Starbucks… Read More

8 months ago

Perkenalkan Pusat Kuliner, Syrco BASÈ Mengajak Kita ke Perjalanan Menuju Jantung Pertanian dan Kuliner Bali

WARTAKOPI.com – Ubud. Sejarah baru akan segera tercipta di Indonesia dengan pembukaan resmi Syrco BASÈ… Read More

8 months ago

Starbucks Indonesia Berkomitmen Ciptakan Lingkungan Kerja yang Menghormati Kesetaraan

WARTAKOPI.com – Jakarta. Bertepatan dengan Hari Disabilitas International, Starbucks terus memupuk kemungkinan tak terbatas dalam… Read More

8 months ago

Expat.Roasters Tawarkan Brew Bar Paling Ikonik di Jakarta

WARTAKOPI.com – Jakarta. Expat.Roasters, produsen specialty coffee Indonesia membuka tempat terbarunya di kota Jakarta. Ini… Read More

9 months ago

Jakarta International Coffee Conference Kampanyekan Ekosistem Kopi Berkelanjutan

WARTAKOPI.com – Jakarta. Gelaran event Jakarta International Coffee Conference (JICC) hari ini Minggu (19/11/2023) merupakan… Read More

10 months ago