Nespresso melakukan pencarian proses fermentasi kopi yang tepat hingga akhirnya bertemu dengan pengrajin kopi di Nicaragua pada tahun 2018.
Para coffee experts berkolaborasi dengan pengrajin dan petani lokal dari La Cumplida mencoba berbagai eksperimen, untuk mencari dan menemukan proses fermentasi yang sesuai.
Akhirnya, ditemukan cara fermentasi yang tepat yaitu dengan menyemprotkan ceri kopi yang sudah matang dengan ragi natural dan dibiarkan untuk memulai proses fermentasi selama 72 jam, proses ini akan menghasilkan profil kopi yang manis dan ringan dengan note buah-buahan.
Baca Juga : Buka Butik Baru, Nespresso Hadirkan Konsep Sustainability
Selanjutnya, ceri kopi akan dimonitor untuk memastikan temperatur dan waktu yang tepat yang akan menghasilkan profil kopi yang bold, untuk setelahnya dikeringkan selama 2-3 minggu.
Setelah proses ini, tantangan para petani di La Cumplida dan Nespresso adalah untuk memproduksi kopi dalam skala besar untuk kopi edisi terbatas ini, memastikan setiap cangkirnya memiliki kualitas terbaik. [*]
Page: 1 2
WARTAKOPI.com – Jakarta. Toko Kopi Manusia memperkenalkan menu istimewa baru, "Kopi Jos", yang merupakan salah… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Dalam dua tahun belakangan ini masyarakat petani penghasil komoditas kehutanan semakin risau dengan… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Starbucks Foundation dan mitra pemegang lisensi Starbucks, PT Sari Coffee Indonesia, memberikan… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Untuk lebih menyemarakkan Bulan Bumi, Starbucks juga menyelenggarakan kampanye #ATeamEffort dengan mengajak… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Bulan April selalu diperingati sebagai Bulan Bumi atau Earth Month. Tahun ini,… Read More
WARTAKOPI.com – Jakarta. Zaman serba cepat saat ini ternyata tidak sepenuhnya menjamin otomatisasi memberikan layanan… Read More
Leave a Comment