Categories: Artikel

Membangun Literasi Kopi Daerah dari Teras Hotel

WARTAKOPI.com – Sentul City. Sangat tidak banyak hotel yang memberikan ruang untuk membangun literasi kopi daerah dari hotel baik itu di restaurant, lobi, atau bahkan teras hotel. Kalaupun ada, kopi tersebut pastilah mandatori.

Marwah hotel memang sejatinya bukan menjual kopi. Akan tetapi kopi dapat memicu salah satu daya tarik untuk tamu berkunjung ke suatu hotel, untuk kemudian mereka (tamu) melakukan pertemuan bahkan sangat memungkinkan menjadi jamuan pembuka deal bisnis.

Baca Juga : Cerita Dibalik One Shot Espresso

Tapi, kopi yang disuguhkan untuk jamuan bisnis pun bukan yang asal comot, musti yang berkualitas dan memiliki keunikan dan mempunyai karakter rasa yang kuat dan segar. Barista maupun brewer-nya pun tidak hanya cukup dengan kata terampil saja. 

Barista harus piawai memperlakukan kopi sedemikian rupa sehingga dapat menampilkan aura dari kopi yang akan ia buat menjadi suatu minuman untuk kemudian disajikan sebagai sajian pembuka bisnis bagi tamu yang datang ke hotel.

Page: 1 2 3 4

Fatoer Doang

Leave a Comment

Recent Posts

Rayakan Satu Dekade, Starbucks FSC di Sumatra Utara Komitmen untuk Masa Depan Kopi Indonesia

WARTAKOPI.com – Jakarta. Memasuki usia ke-10, Starbucks Farmer Support Center (FSC) di Sumatra Utara terus… Read More

4 hours ago

Starbucks Hadirkan Solusi Masa Depan Kopi di World of Coffee Asia 2025

WARTAKOPI.com – Jakarta. Di tengah kemeriahan World of Coffee Asia 2025 yang digelar di Jakarta,… Read More

8 hours ago

Di World of Coffee Asia 2025, Starbucks Tegaskan Komitmen terhadap Warisan Kopi Indonesia

WARTAKOPI.com – Jakarta. Starbucks Indonesia resmi menandai debutnya di ajang perdana World of Coffee Asia… Read More

8 hours ago

Starbucks Tampilkan Warisan Kopi Indonesia di Ajang World of Coffee Asia 2025

WARTAKOPI.com – Jakarta. Starbucks Indonesia mempertegas komitmennya terhadap kopi Nusantara dengan turut serta dalam ajang… Read More

8 hours ago

Sejak Awal Berdiri, Starbucks Global Ternyata Pembeli Kopi Arabika Premium dari Sumatra

WARTAKOPI.com – Jakarta. Starbucks Indonesia merayakan ulang tahunnya yang ke-23 dengan mengusung tema “Indonesia’s Pride,… Read More

1 day ago

Yuk Kenalan dengan Koffie Tins, Kopi Premium Edisi Terbatas dari Roemah Koffie

WARTAKOPI.com – Jakarta. Di pameran World of Coffee 2025, Roemah Koffie memperkenalkan inovasi produk terbaru… Read More

2 days ago