Viral

Di Meksiko, Kopi Rempah Ini Dinamakan Cafe de Olla

Dengan mencampurkan rempah-rempah dan kopi ke dalam pot tanah liat para tentara dapat menyeduh dan menikmatinya sepanjang malam selama musim dingin di kamp perang.

Baca Juga : 3 Varian Espresso Ini Dijamin Bikin Melek dan Ketagihan

Saat ini, Café de Olla dikenal sebagai minuman tradisional Meksiko dan telah menjadi bagian sejarah dan budaya negara tersebut.

Muasal Café de Olla
Meskipun Cafe de Olla ini berasal dari Meksiko, namun sangat minim literasi yang menjelaskan tentang, mengapa dan kapan minuman itu ada.

Untuk mengetahui tentang muasal Café de Olla, Jorge Rodriguez Reyna, Peneliti dan Roaster Kopi Meksiko mengungkapkan, meskipun minuman ini berasal dari Meksiko, namun sangat minim literasi yang menjelaskan tentang, mengapa dan kapan itu ada.

Baca Juga : Kisah Kopi Ethiopia yang Tidak Terungkap

Satu hal yang pasti, ada satu teori popular bahwa minuman itu diciptakan selama masa revolusi Meksiko yang terjadi pada tahun 1910.

Leave a Reply

Verified by ExactMetrics