Categories: Artikel

Mengenal 4 Varietas Kopi Indonesia yang Terkenal di Dunia

WARTAKOPI.com – Jakarta. Di dunia, kopi tumbuh dan berkembang secara berbeda. Pun demikian dengan varietas kopi. Varietas kopi Ethiopia mungkin tidak dapat tumbuh subur di Indonesia atau sebaliknya.  

Factor yang menyebabkannya adalah kelembaban, curah hujan, sinar matahari, ketinggian dan karakteristik tanah. Semua hal tersebut akan mempengaruhi hasil dan kualitas tanaman kopi.

Baca Juga : Kopi Tirto: Begini Cara Petani Kopi Merawat Bumi

Itu sebabnya, mempelajari berbagai varietas kopi dari suatu negara sangat penting. Bagi produsen, jika tidak mengetahui varietas akan berakibat pada kerugian dan profitabilitas pertanian beberapa tahun kedepan.

Page: 1 2 3 4 5

Fatoer Doang

Leave a Comment

Recent Posts

Buka di Jakarta, Hario Cafe Tokyo Tawarkan Sensasi V60 Experience dan Bar Takeover

WARTAKOPI.com – Jakarta. Menandai grand opening Hario Cafe Tokyo di Jakarta, menggelar Bar Takeover Bersama… Read More

3 weeks ago

Toko Kopi Manusia Hadirkan “Kopi Jos”: Merasakan Keunikan Kopi Khas Yogyakarta

WARTAKOPI.com – Jakarta. Toko Kopi Manusia memperkenalkan menu istimewa baru, "Kopi Jos", yang merupakan salah… Read More

3 months ago

Tantangan dan Langkah Terpadu Menghadapi Peraturan EUDR Industri Kopi

WARTAKOPI.com – Jakarta. Dalam dua tahun belakangan ini masyarakat petani penghasil komoditas kehutanan semakin risau dengan… Read More

4 months ago

Starbucks Indonesia dan The Starbucks Foundation Berikan Donasi Rp5 Miliar ke Masyarakat Gaza

WARTAKOPI.com – Jakarta. Starbucks Foundation dan mitra pemegang lisensi Starbucks, PT Sari Coffee Indonesia, memberikan… Read More

4 months ago

Starbucks Ajak Pelanggan Sumbangkan Bibit Pohon Kopi ke Petani

WARTAKOPI.com – Jakarta. Untuk lebih menyemarakkan Bulan Bumi, Starbucks juga menyelenggarakan kampanye #ATeamEffort dengan mengajak… Read More

5 months ago

Rayakan Earth Month Starbucks Ajak Pelanggan Gunakan Barang Daur Ulang

WARTAKOPI.com – Jakarta. Bulan April selalu diperingati sebagai Bulan Bumi atau Earth Month. Tahun ini,… Read More

5 months ago